6.Bacalah kutipan teks ulasan berikut!
Cerita tentang Perahu Kertas karya Dewi Lestari merupakan novel yang dikemas secara menarik. Tema yang diangkat merupakan tema umum, yakni tentang persahabatan dan cinta.
Novel ini ditulis dengan gaya bahasa sederhana sehingga mudah dipahami, tetapi tetap tidak kehilangan sisi estetiknya. Selain itu, novel ini sarat akan berbagai nilai kehidupan, perjuangan meraih cita-cita, dan ideologi. Namun, cukup disayangkan karena penggambaran latar tempat dalam novel itu acapkali berubah-ubah sehingga memungkinkan pembaca mengalami kebingungan dalam mengikuti alurnya.
Kalimat yang menyatakan kekukarangan karya berdasarkan kutipan teks ulasan tersebut adalah....
A.Tema yang diangkat adalah tema umum.
B.Novel ini ditulis dengan gaya bahasa yang terlalu sederhana.
C.Novel ini tidak menunjukkan sisi estetik karya sastra.
D.Penggambaran latar novel acapkali berubah-ubah.
Cerita tentang Perahu Kertas karya Dewi Lestari merupakan novel yang dikemas secara menarik. Tema yang diangkat merupakan tema umum, yakni tentang persahabatan dan cinta.
Novel ini ditulis dengan gaya bahasa sederhana sehingga mudah dipahami, tetapi tetap tidak kehilangan sisi estetiknya. Selain itu, novel ini sarat akan berbagai nilai kehidupan, perjuangan meraih cita-cita, dan ideologi. Namun, cukup disayangkan karena penggambaran latar tempat dalam novel itu acapkali berubah-ubah sehingga memungkinkan pembaca mengalami kebingungan dalam mengikuti alurnya.
Kalimat yang menyatakan kekukarangan karya berdasarkan kutipan teks ulasan tersebut adalah....
A.Tema yang diangkat adalah tema umum.
B.Novel ini ditulis dengan gaya bahasa yang terlalu sederhana.
C.Novel ini tidak menunjukkan sisi estetik karya sastra.
D.Penggambaran latar novel acapkali berubah-ubah.
Jawaban:
D.Penggambaran latar novel acapkali berubah-ubah
[answer.2.content]